MotoGP 2023 ajang internasional melibatkan banyak pihak. Inspira Production dipercaya untuk mengerjakan beberapa side project mulai dari pos pantau, pos pengamanan, special booth hingga pekerjaan lainnya baik di dalam maupun luar area sirkuit demi kelancaran MotoGP 2023.